1. Gunakan kalimat yang dapat dimengerti dan sopan. Sebagai (Calon-) Programmer tentunya tidak meremehkan cara komunikasi yang baik dan dapat dimengerti. Dianjurkan bahasa Indonesia.
2. Gunakan salah satu kata/tag berikut ini untuk memulai thread diskusi:
java
c/c++/cpp
sql
oracle
python
perl
abab
fortran
cobol
macro
xml
php
asp
ruby
pascal
IDE
algorithm
crypto
dll....etc...usw....
Contoh:
- java: gimana coding binary search ?
- c++ : pointer itu apa ??
- SQL: gimana sih cara normalize ?
gunakan tanda TANYA "???" untuk memperjelas maksud kamu, dan tentu saja judul yang jelas supaya pertanyaan terjawab dengan cepat.
3. Forum Programming ditujukan untuk diskusi Teknis/pengetahuan programming.
TIDAK dianjurkan untuk : mencari programmer/promosi pekerjaan, karena sudah ada forum khusus untuk promosi lowongan pekerjaan.
Tidak etis untuk : promosi forum lain di luar Kaskus di forum programming.
Jika Thread/Post kamu tidak sesuai dengan peraturan ini, maka thread tersebut akan dikunci/closed atau dihapus.