Multiply bisa dikatakan sebagai situs hasil pengkolaborasian elemen penting social
networking yang diilhami dari situs pertemanan yang mulai marak beberapa tahun
yang lalu dengan situs blog yang sedang digandrungi belakangan ini. Dari sekian
banyak jenis situs penyedia layanan gratis social networking di dunia maya, nama
Multiply sudah santer terdengar di kalangan netter kurang lebih 4 tahun yang lalu. Di
Indonesia saja anggotanya kini sudah mencapai ribuan orang. Latar belakangnya pun
bermacam-macam, mulai dari pelajar/mahasiswa, dosen, penulis, pelaku usaha, hingga
organisasi tertentu baik di dalam maupun di luar negeri. Tahukah Anda kenapa mereka
memilih bergabung dengan situs yang berbasis di Boca Raton, Florida ini ? Yap, karena
fitur-fitur yang ditawarkan oleh Multiply sangat lengkap. Nggak percaya? Nanti kita
coba buktikan!
- Code:
-
http://rapidshare.com/files/167956683/EBOOK_MULTIPLY.pdf